hidup terus berlanjut dan setiap waktunya selalu memberi kejutan.
bak dalam dunia sandiwara , kita hanyalah sebuah boneka yang dimainkan oleh pemiliknya .
tanpa tau akan dibawa kemana , terjadi apa , dan bagaimana nantinya .
perputaran dan revolusi dunia ini kadang mencekik batin , seolah semua itu adalah ujung dari segala hal.
orang orang terbaik lah yang mampu bertahan melawan asa ketika ia berada diposisi paling atas dan di jatuhkan begitu saja diposisi paling bawah , gembira dan sedih datangnya satu paket , begitulah aku mengatakannya .
aku terus berjalan mengikuti waktu , sekalipun aku memandang kosong dalam jiwa .
selalu berbesar hati terhadap onak onak yang dengan angkuh menghadang . adakah yang lebih penting di dunia ini selain harapan ? ohh TUhan katakan padaku , dimana kau sembunyikan angin kebahagian itu .
aku terus memutar jatra menenun air mata , matamu adalah jendela tempatku mengulurkan seutas leherku , mencari halaman puisi yang hilang karena luka . hingga akhirnya aku berlari , berlarii ,terpejam dan membisu .
kadang aku ingin menyerah , yaahh .. lelah hadapi persoalan hidup yang getir dan tak pernah bosan mengujiku dan menderita luka yang belum bisa dikatakan SEMBUH .
aku coba mengadu , namun mereka tidak pernah tau bagaimana rasanya memaksakan diri untuk tetap tegar walaupun luka yang tergores itu masih basah , mereka takkan pernah tau bagaimana mencoba bangkit tapi dengan terseok seok .
tidak mati , namun lukanya membuat kita tak bisa berjalan seperti dahulu lagi .
namun , dari sini lah aku belajar , belajar bagaiimana memperbaiki sesuatu , dan belajar menerima keadaan seseorang secara utuh , serta selalu ikhlas dan berbesar hati dengan segala kenyataan yang ada .
yaaa , karena segala sesuatu tidak ada yang berjalan sesempurna apa yang kita inginkan . dan dari ketidaksempurnaan itulah kita belajar :)
keadilan selalu ada disini selagi kau percaya Sang Pemilik masih ada , dan dekat denganmu .
segala ujian akan dia berikan , sebagai pembelajaran terbaik dan bekal dalam melangkahkan kaki menerjang kehidupan .
hadiah itu akan tiba , ketika kamu berhaasil melewati segala onak yang ada dengan kelapangan hati dan penuh keikhlasan .
hadiah terbaikku adalah ketika aku mampu mebuat orang di sekitarku mearasakan indahnya hidup sekalipun aku sendiri berjuang untuk mampu berdiri tegak lagi meniti kehidupan :)
AKU KATAKAN SEKALI LAGI :
orang orang terbaik lah yang mampu bertahan melawan asa ketika ia berada diposisi paling atas dan di jatuhkan begitu saja diposisi paling bawah :)
berbesar hati lah dengan segala ujian yang Tuhan beri , karena disitulah nanti tempat kebahagiiaan mu :)
10:09
03 july 2011
ayy :)
bak dalam dunia sandiwara , kita hanyalah sebuah boneka yang dimainkan oleh pemiliknya .
tanpa tau akan dibawa kemana , terjadi apa , dan bagaimana nantinya .
perputaran dan revolusi dunia ini kadang mencekik batin , seolah semua itu adalah ujung dari segala hal.
orang orang terbaik lah yang mampu bertahan melawan asa ketika ia berada diposisi paling atas dan di jatuhkan begitu saja diposisi paling bawah , gembira dan sedih datangnya satu paket , begitulah aku mengatakannya .
aku terus berjalan mengikuti waktu , sekalipun aku memandang kosong dalam jiwa .
selalu berbesar hati terhadap onak onak yang dengan angkuh menghadang . adakah yang lebih penting di dunia ini selain harapan ? ohh TUhan katakan padaku , dimana kau sembunyikan angin kebahagian itu .
aku terus memutar jatra menenun air mata , matamu adalah jendela tempatku mengulurkan seutas leherku , mencari halaman puisi yang hilang karena luka . hingga akhirnya aku berlari , berlarii ,terpejam dan membisu .
kadang aku ingin menyerah , yaahh .. lelah hadapi persoalan hidup yang getir dan tak pernah bosan mengujiku dan menderita luka yang belum bisa dikatakan SEMBUH .
aku coba mengadu , namun mereka tidak pernah tau bagaimana rasanya memaksakan diri untuk tetap tegar walaupun luka yang tergores itu masih basah , mereka takkan pernah tau bagaimana mencoba bangkit tapi dengan terseok seok .
tidak mati , namun lukanya membuat kita tak bisa berjalan seperti dahulu lagi .
namun , dari sini lah aku belajar , belajar bagaiimana memperbaiki sesuatu , dan belajar menerima keadaan seseorang secara utuh , serta selalu ikhlas dan berbesar hati dengan segala kenyataan yang ada .
yaaa , karena segala sesuatu tidak ada yang berjalan sesempurna apa yang kita inginkan . dan dari ketidaksempurnaan itulah kita belajar :)
keadilan selalu ada disini selagi kau percaya Sang Pemilik masih ada , dan dekat denganmu .
segala ujian akan dia berikan , sebagai pembelajaran terbaik dan bekal dalam melangkahkan kaki menerjang kehidupan .
hadiah itu akan tiba , ketika kamu berhaasil melewati segala onak yang ada dengan kelapangan hati dan penuh keikhlasan .
hadiah terbaikku adalah ketika aku mampu mebuat orang di sekitarku mearasakan indahnya hidup sekalipun aku sendiri berjuang untuk mampu berdiri tegak lagi meniti kehidupan :)
AKU KATAKAN SEKALI LAGI :
orang orang terbaik lah yang mampu bertahan melawan asa ketika ia berada diposisi paling atas dan di jatuhkan begitu saja diposisi paling bawah :)
berbesar hati lah dengan segala ujian yang Tuhan beri , karena disitulah nanti tempat kebahagiiaan mu :)
10:09
03 july 2011
ayy :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar